Cara Menambahkan Tombol Follow di Facebook (Followers Faceebook) - Sahabat pernah melihat FB seseorang yang memiliki banyak followers ? pasti sangat keren ya....karena selain twitter, ternyata facebook juga memiliki fasilitas followers yang dipasang di kronologi.
Tentu saja fasilitas follow ini disediakan untuk kita semua para facebookers dan memiliki batas umur yang telah mencapai 18 tahun. Nah sahabat juga ingin memiliki followers di facebook ? buat sahabat yang ingin memiliki followers di facebook berikut saya berikan tutorialnya dengan mudah menambahkan tombol follow di facebook. silahkan dibaca.
1. Silahkan login ke akun facebook dulu
2. Lalu buka pengaturan akun pada facebook kalian
2. Lalu buka pengaturan akun pada facebook kalian
3. Kemudian pilih pada tab "pengikut" disebelah kiri halaman.
4. Untuk mengaktifkan followers silahkan berikan centang pada "Nyalakan Izin Pengikut"
5. Nah coba lihat kronologi facebook kalian, sudah terdapat followers bukan ? seperti punya saya dibawah ini, masih sedikit followersnya hehehe :D. Jangan lupa follow FB saya ya sahabat disini
.
Baca Juga : Cara Membuat Status Huruf Arab di Facebook
Baca Juga : Cara Membuat Status Huruf Arab di Facebook
Nah mungkin itu saja artikel mengenai Cara Menambahkan Tombol Follow di Facebook (Followers Faceebook), silahkan dicoba dan semoga bermanfaat untuk sahabat
Support Me On :
Facebook Instagram Linkedin
Twitter Google+ Youtube
Belum ada tanggapan untuk "Cara Menambahkan Tombol Pengikut di Facebook (Followers Faceebook)"
Posting Komentar
Berikan saran dan komentar yang baik dan sopan serta membangun untuk kami ^_^.