Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan

Perilian | Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan - Sobat pasti tahu bukan buah sirsak? Buahnya yang enak serta bermanfaat bagi tubuh,tapi sobat tahu belum selain buahnya,ternyata daun nya juga bisa dimanfaatkan sebagai obat beberapa penyakit,Pada kesempatan kali ini saya akan mengulas tentang Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan. Silahkan disimak

 
Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan

 Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan

Mengobati Asam Urat

     Daun sirsak juga bermanfaat sebagai obat asam urat.
Caranya:
•    Cuci daun sirsak 5- 10 helai yang,sampai bersih.
•  Dipotong potong secukupnya,ini untuk memudahkan untuk mengeluarkan kandungan yang ada di dalamnya.
•    Rebus dengan air 2 gelas,biarkan sampai mendidih dan hanya tersisa 1 gelas
•    Minum ramuan ini sebanyak sehari 2x,pada saat pagi dan malam.

Mencegah Kanker

    Daun sirsak juga berfungsi sebagai peningkat data tahan pada tubuh serta melindungi dari berbagai penyakit.Daun ini juga bisa membunuh sel kanker yang berada di dalam tubuh.
Caranya:
•    Ambil 10 lembar daun sirsak yang sudah tua,lalu cuci hingga bersih.
•    Kemudian rebus dengan air sebanyak 3 gelas, biarkan sampai mendidih dan hanya tersisa 1 gelas
•    Biarkan hingga dingin.
•    Minum 2x dalam sehari selama 1 minggu.
•    Bila ada peningkatan ,maka bisa meneruskan minum air rebusan tersebut,sampai benar benar sembuh.

Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

      Pada daun sirsak terdapat kandungan yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh,dan mencegah timbulnya infeksi pada tubuh.
Caranya:
•    Ambil 4- 5 lembar daun sirsak,cucu sampai bersih
•    Rebus dengan air 4 gelas, biarkan sampai mendidih dan hanya tersisa 1 gelas
•    Minum 1x sehari

Mengobati Sakit Pinggang

Caranya:
•    Ambil 20 lembar daun sirsak
•    Lalu rebus dengan air 5 gelas, biarkan sampai mendidih dan hanya tersisa 3 gelas
•    Minum  1 hari sebanyak ¾ gelas.

Menghilangkan Kutu

Daun ini juga bermanfaat untu menghilangkan kutu pada rambut,dan kutu di tempat tidur.
  Demikian sobat beberapa artikel tentang Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan ,Semoga bermanfaat.^_^


Support Me On :



Facebook Facebook Instagram Instagram Linkedin Linkedin

Twitter Twitter Google+ Google+ Youtube

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Kandungan dan Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan"

Posting Komentar

Berikan saran dan komentar yang baik dan sopan serta membangun untuk kami ^_^.