Cara Mempercepat dan Mengoptimalkan Kinerja Flashdisk

PerilianCara Mempercepat Transfer Data Flashdisk - Pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi informasi mengenai bagaimana cara mempercepat dan mengoptimalkan kinerja flashdisk. Sebenarnya banyak sekali cara untuk mempercepat kinerja flashdisk, namun kali ini saya akan membahas cara mempercepat kinerja flashdisk menggunakan fitur yang disediakan windows. Berikut cara mempercepat dan mengoptimalkan kinerja flashdisk dengan cara yang mudah dan cepat. silahkan disimak.

Cara Mempercepat dan Mengoptimalkan Kinerja Flashdisk


Cara Mempercepat dan Mengoptimalkan Kinerja Flashdisk



Cara 1 :
Mempercepat flashdisk dengan mengganti file system flashdisk menjadi NTFS, caranya :
   1. Tancapkan flashdisk ke komputer
   2. Klik kanan pada flashdisk  pilih format
   3. Ubah file system menjadi NTFS
   4. Klik start

Cara 2 
Mempercepat flashdisk menggunakan fitur Ready to Boost pada windows, caranya :

   1. Tancapkan flashdisk ke komputer
   2. Klik kanan pada flashdisk pilih properties
   3. Pilih tab Ready Boost
   4. Pilih Use this device
   5. Pada Space to reserve pilih ukuran sesuai keinginan
   6. (semakin besar akan semakin cepat transfer data flashdisk)
   7. Klik Ok
Mungkin itu sedikit artikel mengenai Cara Mempercepat dan Mengoptimalkan Kinerja Flashdisk, silahkan dicoba dan semoga bermanfaat.

Support Me On :



Facebook Facebook Instagram Instagram Linkedin Linkedin

Twitter Twitter Google+ Google+ Youtube

Postingan terkait:

1 Tanggapan untuk "Cara Mempercepat dan Mengoptimalkan Kinerja Flashdisk"

Berikan saran dan komentar yang baik dan sopan serta membangun untuk kami ^_^.